Visi Pascasarjana IAIN Palangka Raya
“Unggul dan Terpercaya dalam Pengembangan Keilmuan dan Keislaman”
Misi Pascasarjana IAIN Palangka Raya
1. Melaksanakan pendidikan berkualitas, profesional, dinamis, modern dan religius;
2. Melaksanakan riset, pengabdian serta pengembangan keilmuan dan keislaman dalam memajukan peradaban;
3. Melaksanakan kerjasama dengan berbagai pihak dalam meningkatkan kualitas pelayanan akademik, riset dan masyarakat.
Tujuan Pascasarjana IAIN Palangka Raya adalah Mencetak Sumber Daya Manusia Berkualitas, Profesional, dan Religius